web counter Biaya Kuliah Universitas Sultan Ageng Tirtayasa (UNTIRTA) TA 2022-2023 - Biaya Kuliah TA 2024/2025
News Update
Loading...
-->

Header Ads

Biaya Kuliah Universitas Sultan Ageng Tirtayasa (UNTIRTA) TA 2022-2023

Sejarah

Universitas Sultan Ageng Tirtayasa disingkat Untirta, adalah PTN (Perguruan Tinggi Negeri) yang terdapat di Provinsi Banten, Indonesia. Dengan kampus utama di Serang, kampus Fakultas Teknik yang berada di Cilegon dan Fakultas Keguruan yang berada di Ciwaru. Universitas Sultan Ageng Tirtayasa merupakan salah satu Perguruan Tinggi Negeri di Indonesia yang berada di Provinsi Banten. Universitas ini didirikan oleh orang-orang yang memiliki keinginan untuk memajukan dunia pendidikan di Banten. Selaku Perguruan tinggi, mahasiswa dan dosen juga akan melakukan penelitian-penelitian yang mengarah ke berbagai bidang untuk kemajuan bangsa Indonesia ke depannya.

Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

Biaya Kuliah

  1. Biaya Uang Kuliah Tunggal (UKT) sesuai dengan Keputusan Rektor Nomor: 379/UN43/KP.TM.01.03/2020 tentang Penetapan Biaya Pendaftaran, Uang Kuliah Tunggal, dan Iuran Pembangunan Institusi Bagi Mahasiswa Baru Program Sarjana Jalur Seleksi Mandiri Masuk Perguruan Tinggi Negeri Wilayah Barat Universitas Sultan Ageng Tirtayasa Tahun Akademik 2022/2023, yaitu:
NoKodeProgram StudiK3K4K5K6
1.5501Akuntansi3.000.000,-4.000.000,-5.500.000,--
2.5502Manajemen Pemasaran3.000.000,-4.000.000,-5.500.000,--
3.5503Perpajakan3.000.000,-4.000.000,-5.500.000,--
4.5504Perbankan dan Keungan3.000.000,-4.000.000,-5.500.000,--
5.8801Keperawatan6.000.000,-6.500.000,-7.000.000,--
6.5551Manajemen (S1)3.000.000,-4.500.000,-6.000.000,--
7.5552Akuntansi (S1)3.000.000,-5.000.000,-6.500.000,-7.500.000,-

 

Theme images by sebastian-julian. Powered by Blogger.